Badan pengurus memperkuat jalinan persaudaraan

Badan Pengurus memperkuat jalinan persaudaraan di lingkungan Ikatan Keluarga Besar (IKB) Flobamora Bali yang dilakukan antara lain melalui tatap muka, tukar pikiran, menggali pengalaman dengan kalangan sesepuh paguyuban warga Bali asal NTT di Denpasar.

Itu dilakukan saat Ketua Umum Flobamora Bali Bung Yusdi Diaz didampingi Ketua I Flobamora Bali Bung Ardy Ganggas beserta Syam Kelilauw, Agustinus Apollo Daton, dan Robi Gamar bertatap muka dengan salah satu sesepuh Flobamora Bali, Bapak Jerry Filmon.

Facebook Comments

Login

Welcome! Login in to your account

Remember me Lost your password?

Lost Password