INFO ENDE: WAKIL BUPATI ANCAM PENIMBUN BAHAN BANGUNAN
Wakil Bupati (Wabup) Ende, Djafar Achmad, mengharapkan agar tidak ada oknum pedagang yang mencoba-coba berspekulasi menimbun bahan bangunan guna meraih keutungan yang besar.
Pemerintah tak segan-segan mengambil tindakan kepada pedagang nakal ataupun memprosesnya secara hukum.
Hal ini dikatakan Wakil Bupati Ende, Djafar Achmad, di ruang kerjanya ketika dikonfirmasi mengenai ketersediaan bahan bangunan di Kota Ende, Rabu (22/6/2016). (pos kupang)
Facebook Comments