PILKADA KUPANG, FLOTIM, LEMBATA, GERINDRA TAK GEGABAH

Partai Gerindra tidak akan gegabah menentukan partai politik yang akan diajak berkoaliasi. Saat ini Partai Gerindra masih mengikuti perkembangan politik daerah.

Hal ini disampaikan Sekretaris DPD Partai Gerindra NTT, Gabriel Beri Bina, Sabtu (28/5).
Menurut Gabriel, untuk berkoaliasi pasti dilakukan mengingat perolehan kursi di DPRD tiga kabupaten/kota yang akan menggelar pilkada, yaitu Kota Kupang, FloresTimur, dan Lembata. (Sumber: skh pos kupang)

Facebook Comments

Login

Welcome! Login in to your account

Remember me Lost your password?

Lost Password